Agen Benteke Kembali Tepis Rumor Tinggalkan Liverpool

benteke football news

Agen Christian Benteke, Kismet Eris, belum lama ini mengatakan pada Sky Sports News bahwa kabar yang mengatakanstriker Liverpool akan segera berlabuh ke Crystal Palace, ‘sama sekali tidak benar.’

Eris, yang merupakan penghubung Benteke ketika ia dibeli dengan harga 32,5 juta poundsterling dari Aston Villa hingga akhirnya mendarat di Anfield musim lalu, berkeras bahwa kliennya ingin bertahan di The Redsdan memperjuangkan tempatnya di bawah asuhan Jurgen Klopp.

Kismet mengatakan pada Sky Sports bahwa kabar yang beredar mengenai sang pemain sama sekali tidak benar, dan menegaskan bahwa Benteke masih baru menjalani satu tahun dari kontrak lima tahun yang ia sepakati di Merseyside.

Benteke sendiri tampil mengecewakan sejak dibeli dari Aston Villa musim panas lalu. Ia juga tidak berbicara banyak sepanjang kiprah Belgia di Euro 2016 musim panas ini.

Category:

MORE PLAYSPORTS88 FOOTBALL NEWS HERE

Henrikh Mkhitaryan berita sepak bola

Gabung ke Arsenal, Henrikh Mkhitaryan Senang Bisa Wujudkan Impian

Harry Kane berita sepak bola

Harry Kane Jadi Pesepakbola Inggris Terbaik 2017

Alexis Sanchez berita sepak bola

Sanchez Datang, Siapa Bakal Ditendang?

Philippe Coutinho berita sepak bola

Coutinho Yakin Liverpool Tetap Tangguh Tanpa Dirinya

Maxi Gomes berita sepak bola

Maxi Gomes Gagalkan Kemenangan Real Madrid

Ivan Rakitic berita sepak bola

Rakitic Pertanyakan Harga Mahal Coutinho